Persamaan dan Perbedaan Koperasi pada
Tingkat Kelurahan dan Kabupaten atau Kota
Persamaan koperasi pada tingkat
kelurahan dan kabupaten atau kota, ialah :
1. Memiliki tujuan
yang sama yaitu untuk meningkatkan taraf ekonomi anggota dan memajukan
kesejahteraan anggota
kesejahteraan anggota
2. Keanggotaannya
yang bersifat sukarela dan terbuka
3. Sama-sama memiliki badan hukum
4. Sama-sama memiliki partisipasi ekonomi anggota
5. Pembagian SHU sebanding dengan partisipasi anggota
6. Pengendalian koperasi sama-sama dilakukan dengan cara demokratis
7. Sama-sama netral dalam hal politik dan agama
8. Sama-sama sebagai pelaku strategis dalam sistem ekonomi rakyat
9. Sama-sama membuka peluang kepada anggotanya untuk mengaktualisasikan diri dalam bidang
ekonomi secara optimal
10. Memiliki kepedulian terhadap komunitas
3. Sama-sama memiliki badan hukum
4. Sama-sama memiliki partisipasi ekonomi anggota
5. Pembagian SHU sebanding dengan partisipasi anggota
6. Pengendalian koperasi sama-sama dilakukan dengan cara demokratis
7. Sama-sama netral dalam hal politik dan agama
8. Sama-sama sebagai pelaku strategis dalam sistem ekonomi rakyat
9. Sama-sama membuka peluang kepada anggotanya untuk mengaktualisasikan diri dalam bidang
ekonomi secara optimal
10. Memiliki kepedulian terhadap komunitas
Perbedaan koperasi
pada tingkat kelurahan dan kabupaten atau kota, ialah :
1. Memiliki
perhitungan persentase pembagian SHU yang berbeda
2. Memiliki jenis
koperasi yang berbeda yakni koperasi kelurahan adalah koperasi jasa keuangan
(KJK) sementara koperasi tingkat kabupaten atau kota adalah koperasi serba usaha (KSU)
(KJK) sementara koperasi tingkat kabupaten atau kota adalah koperasi serba usaha (KSU)
3. Koperasi tingkat
kabupaten atau kota lebih besar dan jenis usahanya lebih banyak dibandingkan
dengan
koperasi tingkat kelurahan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar